Pada postingan ini saya akan menjelaskan cara menginstall modul
addons odoo 12 pada server digital ocean (SOD) menggunakan aplikasi
WinSCP. Pada kali ini saya akan menginstall 2 modul addons Accounting dan 1 modul addons general. Sebelum mendownload perlu diperhatikan versi Odoo sudah sama dengan versi Odoo kita (saat ini saya menggunakan Odoo 12).
Untuk mendownload aplikasi WinSCP nya, klik disini
Modul Addons
Buka https://apps.odoo.com/apps, pilih modul - modul yang akan di download sesuai keinginan.
Modul Accounting 1 : https://apps.odoo.com/apps/modules/12.0/cf_scan_barcode_invoice/
Setelah menginstall modul pada menu invoice terdapat pilihan Barcode yang akan memudahkan customer dalam menscanning produk
Modul Accounting 2 : https://apps.odoo.com/apps/modules/12.0/invoice_stock_move/
Sebelumnya pada invoice tidak terdapat menu shipment
Setelah menginstall modul pada invoice terdapat menu shipment dan transfer dimana dengan menu ini kita dapat memberitahukan kurir untuk mengambil produk.
Modul General : https://apps.odoo.com/apps/modules/12.0/web_google_maps/
Sebelumnya pada menu customers tidak terdapat pilihan untuk membuat alamat dalam bentuk mapping
Setelah menginstall modul pada menu customers terdapat pilihan untuk membuat alamat dalam bentuk mapping sehingga alamat customers dapat dijelaskan dengan detail.
Cara Penginstallan Modul dengan aplikasi WinSCP
Pada penginstallan kali ini saya sudah membuat di notepad dan dapat didownload, klik disini
Berikut vidio tutorial yang dapat teman-teman lihat :
Sekian postingan kali ini, semoga bermanfaat^^
#IndriDwiPriscilliaBelo#4417215008#UniversitasPancasilaTeknikIndustri#ERP#Odoo#Dr.Ir.AgungTerminanto,MBA
#UPERP13
Tidak ada komentar:
Posting Komentar